Saumlaki- Pelatihan Website bagi peserta bertujuan untuk mengenal pengelolaan website sebagai wadah informasi dan promosi potensi desa dalam pelatihan dimaksud sebagai narasumber : Kepala Bidang Penyelenggaraan E-Government dan Persandian Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupate Kepulauan Tanimbar, Kegiatan ini berlangsung di Aula Pertemuan Unlesa (07/12/2023).
Penyajian Materi berupa teori pengenalan website, tujuan dan manfaat dan ilmu teknis terkait pengelolaan nama domain dan bagaimana pengelolaan webmail desa, yang nantinya dapat dipraktekan di desa. Pada prinsipnya pengelolaan dan Pelatihan desain website dibutuhkan waktu yang lama untuk membuat atau mendesain website butu pemelajaran tingkat lanjut, tetapi didala dewasa ini banyak menawarkan Gratisan dan Berbayar tetapi dalam fungsi kontent masih terbatas dengan tampilan, sedangkan website berbayar memiliki banyak kegunaan dalam sisi desainnya.
“terpenting didalam pelatihan ini para peserta sudah bisa tahu cara membuka email, dan posting artikel berita di suatu website”… sedangkan untuk Bagaimana cara menyusun berita artikel online secara kaidah jurnalistik, akan dipaparkan oleh Bapak Nus Batjeran Hubungan Media.”
Media Foto dan Video:
